Cara menambahkan Icon Sosial Media pada template Linkmagz

Domawin.xyz- Pada sebuah website icon sosial media menjadi sebuah ciri khas tersendiri dan memiliki tujuan agar pengunjung bisa mengetahui dan berinteraksi lebih lanjut kepada penulis / lembaga. 
Tetapi untuk menambahkan icon sosial media tidak sebuah template memberikan widget untuk icon sosial media, oleh karena itu kita harus mencari tahu terlebih dahulu pada menu "edit html" dan mencari tahu tata letak dari template tersebut.

Walau demikian untuk template Linkmagz yang dibuat oleh mas Sugeng sudah sangat komplit bahkan memiliki menu widget ads dan icon sosial media yang tentunya sangat membantu kita dalam menambahkan icon sosial media.
Langsung saja copy html dibawah ini:



<a aria-label="facebook" href="#"><span class="social-icon facebook-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="twitter" href="#"><span class="social-icon twitter-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="youtube" href="#"><span class="social-icon youtube-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="instagram" href="#"><span class="social-icon instagram-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="linkedin" href="#"><span class="social-icon linkedin-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="whatsapp" href="#"><span class="social-icon whatsapp-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="googlemaps" href="#"><span class="social-icon googlemaps-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="telegram" href="#"><span class="social-icon telegram-icon"><i></i></span></a>

<a aria-label="pinterest" href="#"><span class="social-icon pinterest-icon"><i></i></span></a>

 


Pengingat!
Ganti tanda paragraf "#" dengan link sosial media kalian.

Tidak ada komentar untuk "Cara menambahkan Icon Sosial Media pada template Linkmagz"