40+ Soal dan Jawaban Teknologi Layanan Jaringan | Kelas 12 TKJ

Paket 1

Jawaban saya berikan BOLD / garis tebal pada opsi 

untuk mempermudah mencari soal yang diinginkan ketik "ctrl+f" dan ketik soalnya.

1. Sistem telepon pertama yang popoluer adalah 1A2 Key syste, yang memiliki variasi dan dipercaya oleh pasar perusahaan selama bertahun – tahun pada era…

A. 1910-an

B. 1920-an

C. 1930-an

D. 1940-an

E. 1950-an

 

2. PBX pertama kali digunakan untuk menggambarkan sistem kunci. PBX secara bertahap mulai menggunakan sistem otomatis dan non-operator. Dalam perkembangan PBX, salah satu trend sistem yang muncul adalah…

A. VPN PBX

B. VoIP PBX

C. Proxy PBX

D. Harga PBX yang murah

E. Semua benar

 

3. Sekarang ini PBX member dukungan dalam perkembangan VoIP PBX. ISDN PBX juga telah mengalami perkembangan sejak tahun….

A. 1990-an

B. 1980-an

C. 1970-an

D. 1960-an

E. 1950-an

 

4. Berikut ini adalah fungsi dari PBX, kecuali….

A. Membuat koneksi (sirkuit) atau menghubungkan antara telepon pengguna dengan telepon yang dituju, misalnya pemetaan ke nomor tujuan untuk memastikan jaringan telepon tidak sibuk.

B. Menjaga koneksi atau sambungan selama menggunakan telepon, yaitu dengan menyalurkan sinyal suara antara pengirim dengan penerima pesan.

C. PBX mampu menghubungkan antara telepon dengan TV

D. Mematikan koneksi atau hubungan jaringan telepon sesuai dengan perintah pengguna telepon.

E. Menyediakan informasi untuk kepentingan akuntansi, misalnya menampilkan lama waktu panggilan atau metering call.

 

5. Dibawah ini yang dimiliki oleh sistem PBX, kecuali

A. Layanan otomatis panggilan

B. Layanan otomatis nada tunggu

C. Memblokir panggilan

D. PBX mampu menerima panggilan otomatis walaupun user tidak menerima / mengangkat telepon

E. Transfer panggilan dan sebagainya.

 

6. Berikut ini adalah 4 sistem yang digunakan oleh PBX, kecuali

A. PBX (cakupan private dan pergantian jalur telepon)

B. Hosted atau virtual PBX (host PBX dan pergantian jalur telepon) atau centrex tradisional

C. PBX menerjemahkan paket dengan DNS pada konfigurasi ACL

D. IP PBX (cakupan private dan pergantian jalur telepon)

E. IP centrex atau hosted / virtual IP (hosted dan pergantian jalur telepon)

 

7. Berikut ini yang bukan cara telepon PBX bekerja adalah…

A. PBX set up

B. VoIP untuk PBX

C. Virtual PBX

D. Queuing set up

E. Centrex

 

8. Dibawah ini kebutuhan installasi server softwitch PBX, kecuali

A. Komputer

B. Headset

C. Softphone

D. CODEC

E. RTO

 

9. Dibawah ini pengertian yang tepat dari Automatic Call Distribution (ACD)

A. Perangkat atau sistem yang mendistribusikan panggilan masuk ke kelompok tertentu terminal atau agen berdasarkan pilihan pelanggan.

B. Perangkat yang digunakan untuk mengintegrisikan berbagai media pesan elektronik dan komunikasi UMS berada dalam satu antarmuka yang dapat diakses dari berbagai perangkat yang berbeda.

 C. Sistem berbasis komputer yang memungkinkan pengguna dan pelanggan untuk bertukar priadi pesan suara, untuk memilih dan menyampaikan informasi suara dll.

D. Sistem yang dipasang di jaringan area lokal (LAN) server yang memungkinkan pengguna komputer yang komputernya melekat pada LAN untuk mengirim dan menerima pesan faks.

E. Integrasi komputer-telepon atau CTI, Digunakan untuk menggambarkan desktop yang interaksi berbasis untuk membantu pengguna menjadi lebih efisien.

 

10. Dibawah ini pengertian yang tepat dari Computer Telephony Integration….

A. Perangkat atau sistem yang mendistribusikan panggilan masuk ke kelompok tertentu terminal atau agen berdasarkan pilihan pelanggan.

B. Untuk mengintegrisikan berbagai media pesan elektronik dan komunikasi UMS berada dalam satu antarmuka yang dapat diakses dari berbagai perangkat yang berbeda.

 C. Sistem berbasis komputer yang memungkinkan pengguna dan pelanggan untuk bertukar priadi pesan suara, untuk memilih dan menyampaikan informasi suara dll.

D. Sistem yang dipasang di jaringan area lokal (LAN) server yang memungkinkan pengguna komputer yang komputernya melekat pada LAN untuk mengirim dan menerima pesan faks.

E. Integrasi komputer-telepon atau CTI, Digunakan untuk menggambarkan desktop yang interaksi berbasis untuk membantu pengguna menjadi lebih efisien.

 

11. Dibawah ini pengertian yang tepat dari Unified Messaging System (UMS)….

A. Perangkat atau sistem yang mendistribusikan panggilan masuk ke kelompok tertentu terminal atau agen berdasarkan pilihan pelanggan.

B. Untuk mengintegrisikan berbagai media pesan elektronik dan komunikasi UMS berada dalam satu antarmuka yang dapat diakses dari berbagai perangkat yang berbeda.

 C. Sistem berbasis komputer yang memungkinkan pengguna dan pelanggan untuk bertukar priadi pesan suara, untuk memilih dan menyampaikan informasi suara dll.

D. Sistem yang dipasang di jaringan area lokal (LAN) server yang memungkinkan pengguna komputer yang komputernya melekat pada LAN untuk mengirim dan menerima pesan faks.

E. Integrasi komputer-telepon atau CTI, Digunakan untuk menggambarkan desktop yang interaksi berbasis untuk membantu pengguna menjadi lebih efisien.

 

12. Dibawah ini pengertian yang tepat dari Fax Server dan Fax on Demand….

A. Perangkat atau sistem yang mendistribusikan panggilan masuk ke kelompok tertentu terminal atau agen berdasarkan pilihan pelanggan.

B. Untuk mengintegrisikan berbagai media pesan elektronik dan komunikasi UMS berada dalam satu antarmuka yang dapat diakses dari berbagai perangkat yang berbeda.

 C. Sistem berbasis komputer yang memungkinkan pengguna dan pelanggan untuk bertukar priadi pesan suara, untuk memilih dan menyampaikan informasi suara dll.

D. Sistem yang dipasang di jaringan area lokal (LAN) server yang memungkinkan pengguna komputer yang komputernya melekat pada LAN untuk mengirim dan menerima pesan faks.

E. Integrasi komputer-telepon atau CTI, Digunakan untuk menggambarkan desktop yang interaksi berbasis untuk membantu pengguna menjadi lebih efisien.

 

13. Dibawah ini pengertian yang tepat dari Voicemail dan Voice Conference

A. Perangkat atau sistem yang mendistribusikan panggilan masuk ke kelompok tertentu terminal atau agen berdasarkan pilihan pelanggan.

B. Untuk mengintegrisikan berbagai media pesan elektronik dan komunikasi UMS berada dalam satu antarmuka yang dapat diakses dari berbagai perangkat yang berbeda.

C. Sistem berbasis komputer yang memungkinkan pengguna dan pelanggan untuk bertukar priadi pesan suara, untuk memilih dan menyampaikan informasi suara dll.

D. Sistem yang dipasang di jaringan area lokal (LAN) server yang memungkinkan pengguna komputer yang komputernya melekat pada LAN untuk mengirim dan menerima pesan faks.

E. Integrasi komputer-telepon atau CTI, Digunakan untuk menggambarkan desktop yang interaksi berbasis untuk membantu pengguna menjadi lebih efisien.

 

14. Dibawah ini alat dan bahan yang diperlukan untuk menghubungkan telepon ke PBX, kecuali

A. Kunci letter T

B. Obeng datar dan Philips

C. Alat punch down

D. Kategori 5 kabel (kabel cat1,cat2,cat3,cat4,cat5)

E. Konektor modular

 

15. Suatu perangkat keras elektronik telekomunikasi yang berfungsi sebagai pembagi atau pengatur antara bagian internal (extention to extention) dengan eksternal (out going dan incoming) adalah?

A. Softswitch

B. PBX

C. switch

D. ACD

E. IVR

 

16. Telepon merupakan sebuah teknologi yang digunakan untuk memudahkan dalam menghubungkan satu orang dengan orang lainnya yang berada pada jarak tertentu. Salah satu perkembangan teknologi telepon adalah munculnya PBX. Teknologi ini menjadi sangat popular, hal ini dikarenakan....

A. PBX tidak mendukung call forwarding sehingga dapat mempermudah dalam penggunaannya

B. PBX dapat bertindak sebagai load balancing sehingga dapat menyeimbangkan penggunaan jalur komunikasi data

C. PBX memungkinkan pengguna untuk melakukan panggilan telepon secara internal dan eksternal dengan menggunakan kode telepon yang telah terdaftar di central office maupun di DDCO

D. PBX menghubungkan jalur komunikasi antara pengirim dan penerima melalui PSTN

E. PBX dapat digunakan sebagai telepon bisnis

 

17. Kabel UTP pada cat 1, merupakan kabel transmisi data dengan kecepatan…

A. 1Mbps

B. 4Mbps

C. 10Mbps

D. 16Mbps

E. 100Mbps

 

18. Kabel UTP pada cat 4, merupakan kabel transmisi data dengan kecepatan…

A. 1Mbps

B. 4Mbps

C. 10Mbps

D. 16Mbps

E. 100Mbps

 

19. Kabel UTP pada cat 2, merupakan kabel transmisi data dengan kecepatan…

 A. 1Mbps

B. 4Mbps

C. 10Mbps

D. 16Mbps

E. 100Mbps

 

20. Kabel UTP cat 6, merupakan kabel transmisi data dengan kecepatan…

A. 10 Mbps

B. 100 Mbps

C. 1 Gbps

D. 10 Gbps

E. 100 Gbps

 

21. Kabel UTP cat 3, merupakan kabel transmisi data dengan kecepatan…

A. 1Mbps

B. 4Mbps

C. 10Mbps

D. 16Mbps

E. 100Mbps

 

22. Penggunaan teknologi telepon PSTN memberikan keuntungan dan kekurangan. Salah satu kekurangannya adalah besarnya biaya perawatan dan pembangunan yang harus dikeluarkan. Hal ini dapat diatasi dengan….

A. pembuatan sistem PBX karena dapat menggunakan perangkat yang sederhana dan dengan harga terjangkau

B. penggunaan VoIP gateway

C. penggunaan sistem PBX yang memanfaatkan centrexsebagai media komunikasi

D. pembuatan PBX sebagai metering call

E. penggunaan PBX sehingga tidak perlu menyesuaikan jumlah line yang digunakan dengan jumlah telepon yang terpasang

 

23. Agar sebuah sistem PBX dapat mendukung kecepatan transmisi data hingga 10Mbps dan mendukung komunikasi data serta komunikasi suara digital, teknisi dapat menggunakan kategori kabel UTP…

A. cat 1

B. cat 2

C. cat 3

D. cat 4

E. cat 5

 

24. PBX merupakan suatu perangkat keras elektronik telekomunikasi yang berfungsi sebagai pembagi atau pengatur antar bagian internal dengan eksternal. PBX menjadikan komunikasi semakin menarik. Hal ini disebabkan….

A. teknologi PBX meliputi fitur komunikasi canggih yang sangat effisien, berkualitas baik dan suda terintegrasi dengan sistem CRM

B. PBX dapat melakukan panggilan secara otomatis tanpa harus melalui PSTN

C. PBX merupakan perkembangan dari 1A2 key system

D. PBX dapat digunakan sebagai pengatur outgoing dan incoming call

E. PBX menggunakan teknologi ISDN PBX

 

25. Dalam pembuatan sistem PBX diperlukan beberapa perangkat pendukung. Agar suatu sistem PBX memungkinkan pengguna dan pelanggan untuk bertukar pean suara, teknisi dapat menggunakan perangkat….

A. IVR

B. Voice Mail System

C. CTI

D. UMS

E. Automatic Call Distribution

 

26. Dibawah ini merupakan fungsi dari sistem PBX yaitu….

A. mengubah sinyal suara analog pengguna menjadi sinyal digital

B. menjaga keamanan jaringan

C. membatasi jaringan lokal dan jalur luar

D. mematikan koneksi atau hubungan jaringan telepon sesuai dengan perintah pengguna telepon

E. mendistribusikan beban trafik pada dua atau lebih jalur koneksi secara seimbang

 

27. Sistem PBX host dan virtual adalah sistem adalah sistem PBX VoIP bisnis yang mentransmisikan panggilan melalui internet sebagai data dan merupakan versi dari hosted PBX adalah….

A. virtual PBX

B. centrex

C. VoIP PBX

D. PBX setup

E. sirkuit PBX

 

28. Dibwah ini yang bukan merupkan sistem yang digunkn oleh PBX adalah….

A. PBX

B. hosted PBX

C. IP PBX

D. IP Centrex

E. billing system

 

29. Perangkat pendukung PBX yang berfungsi sebagai teknologi yang memungkinkan komputer untuk berinteraksi dengan manusia melalui penggunaan suara dan DTMF nada input melalui keypad adalah….

A. ACD

B. UMS

C. IVR

D. Computer Telephony Integration

E. billing system

 

30.

(1)Layanan otomatis panggilan;

(2)layanan otomatis nada tunggu;

(3)panggilan pick up;

(4)layanan load balancing;

(5)circuit roaming.

Yang merupakan kemampuan yang dimiliki oleh sistem PBX adalah….

A. 2 dan 4

B. 1 dan 3

C. 1 dan 4

D. 3 dan 5

E. 4 dan 5

 

31. Salah satu perangkat pendukung PBX adalah UMS, kepanjangan dari UMS adalah….

A. Untitled Manage System

B. Undefined Massaging Storage

C. Unified Main System

D. Unified Massaging System

E. Under Mind System

 

32. Kabel UTP dengan karakteristik memiliki kecepatan transmisi data hingga 4 Mbps dan telah mendukung data dan suara digital adalah kabel kategori….

A. CAT 3

B. CAT 1

C. CAT 5e

D. CAT 6a

E. CAT 2

 

33. Suatu perangkat yang mampu menghubungkan antara jaringan sirkuit dengan jaringan paket, temasuk didalamnya adalah jaringan telepon PSTN , internet berbasis IP, TV Kabel, dan juga jaringan seluler yang telah ada merupakan pengertian dari….

A. PBX

B. dial plan

C. ekstensi

D. HUB

E. softswitch

 

34. Merupakan label dari yang dapat berupa sebuah string(angka, huruf, dan simbol) atau pola untuk mencocokan dengan banyak kemungkinan nomor telepon disebut dengan….

A. Telephony

B. ekstensi

C. server VoIP

D. IP PBX

E. context

 

35. Untuk menambahkan user/account dari server VoIP, perintah yang digunakan yaitu….

A. nano /etc/asterisk/sip.conf

B. nano /etc/debian/extensions.conf

C. nano /etc/asterisk/extensions.conf

D. nano /etc/config/sip.conf

E. nano /etc/dial-config/sip.conf

 

36. Default port yang digunakan untuk SIP adalah….

A. 5060

B. 80

C. 3443

D. 346

E. 3128

 

37.  Kepanjangan PBX adalah ....

A. Private Branch Exchange

B. Prompt Branch Email

C. Private Branch Email

D. Protocol Branch Extend

E. Protocol Bump Exchange

 

38. Mematikan koneksi atau hubungan jaringan telepon sesuai dengan perintah pengguna telepon adalah salah satu fungsi dari ....

A. SIP

B. OSI

C. VoIP

D. PBX

E. Softswitch

 

39. . Keuntungan PBX adalah ....

A. Menghemat biaya dan menghindari tabrakan hardware jaringan

B. Menghemat biaya dan menghindari tabrakan jaringan dalam suatu perusahaan

C. Menghindari tabrakan antar jaringan

D. Menghemat biaya operasional

E. Menghemat biaya dan menghindari magnet hardware jaringan

 

40. PBX adalah penyedia layanan telepon yang melayani pertukaran ... yang dilayani oleh pusat di dalam suatu perusahaan.

A. Data

B. Suara

C. Signal

D. Telepon

E. Protokol

 

                                                        Paket 2

Jawaban saya berikan BOLD / garis tebal pada opsi

 

1. Dibawah ini yang bukan layanan dan aplikasi softwitch…

A. Call control dan signaling plane

B. Service / application plane

C. Monotoring Switch

D. Transport plane

E. Manajemen plane

 

2. Dibawah ini yang bukan komponen pembangunan ekstensi server softswitch….

A. Context

B. Virtual box

C. Extension

D. Priority

E. Parameter

 

3. Dibawah ini dalam VoIP teknologi yang memungkinkan bercakap suara dari jarak jauh melalui media internet adalah….

A. Command

B. Briker

C. X-Lite

D. Modem

E. Server

 

4. Data account yang akan digunakan agar dapat terhubung dengan server softswitcht adalah fungsi dari komponen…

A. Context

B. Virtual box

C. Extension

D. Priority

E. Parameter

 

5. Kumpulan dari beberapa instruksi eksekusi pada dial plan yang mempunyai beragam kegunaan adalah fungsi dari komponen…

A. Context

B. Virtual box

C. Extension

D. Priority

E. Parameter

 

6. Mekanisme interaksi dengan sistem operasi atau perangkat lunak komputer dengan mengetikan perintah untuk menjalankan tugas baru adalah fungsi dari komponen…

A. Context

B. Virtual box

C. Extension

D. Priority

E. Command

 

7. Berikut yang tidak termasuk aspek session initiation protocol (SIP) adalah…

A. Jenis pengguna

B. Lokasi pengguna

C. Ketersediaan pengguna

D. Pengaturan sesi

E. Kemampuan pengguna

 

8. Dibawah ini yang tidak termasuk protocol pendukung SIP adalah

A. IETF Session Description Protokol (SDP)

B. IETF Session Announcement Protokol (SAP)

C.IETF Routing Information Protokol (RIP)

D. IETF Real-Time Control Protokol (RTCP)

E. IETF Real-Time Transport Protokol (RTP)

 

9. Berikut ini yang tidak termasuk dalam komponen server softswitch berbasis SIP….

A. Instant-messaging

B. User agent

C. Redirect server

D. Proxy server

E. Layanan lokasi

 

10. Pada dasarnya user agent terbagi dalam 2 jenis, apa saja 2 jenis tersebut?

A. User agent client dan user agent server

B. User agent client dan user agent session

C. User agent server dan user agent session

D. User agent session dan user agent application

E. User agent client dan user agent application

 

11. Selama inisiasi sesi untuk menentukan alamat / perangkat yang dituju adalah fungsi dari…

A. Instant-messaging

B. User agent

C. Redirect server

D. Proxy server

E. Layanan lokasi

 

12. Entitas atau komponen perantara yang bertindak baik sebagai server dan client yang bertujuan membuat permintaan atas nama client lain adalah fungsi dari…

A. Instant-messaging

B. User agent

C. Redirect server

D. Proxy server

E. Layanan lokasi

 

13. Komponen yang digunakan oleh redirect SIP atau server proxy untuk mendapatkan informasi mengenai kemungkinan lokasi yang dituju adalah fungsi dari…

A. Instant-messaging

B. User agent

C. Redirect server

D. Proxy server

E. Layanan lokasi

 

14. Agen pengguna yang berada di setiap stasiun akhir SIP adalah pengertian dari…

A. Instant-messaging

B. User agent

C. Redirect server

D. Proxy server

E. Layanan lokasi

 

15. Dibawah ini yang bukan termasuk dari arsitektur fungsi softswitch adalah….

A. Management plan

B. Service dan application plan

C. Call control dan signaling plan

D. Loopback plan

E. Transport plan

 

16. Berikut ini yang tidak termasuk aplikasi penerapan SIP adalah…

A. Voice over internet protokol (VoIP)

B. Konfrensi multimedia

C. Control layer

D. Text-messaging

E. Unified messaging seperti voicemail2mail

 

17. Media Gateway Controller (MGC) yang sering disebut sebagai perangkat …

A. call agent

B. aplication server

C. media server

D. master agent

E. post dial delay

 

18. Komponen-komponen yang membangun tahap perintah Extentions atau Command Line adalah terdiri atas lima komponen, kecuali...

A. Extention

B. Priority

C. Dial plan

D. Contex

E. Parameter

 

19. Pada server Pop Asterisk, dial plan diprogram dalam satu file yang bernama....

A. ID user

B. Extension.conf.

C. Dial trunk

D. Priority

E. Context

 

20. Urutan dari perintah yang harus dijalankan dalam sebuah extension merupakan pengertian dari…

A. Context

B. Priority

C. Command

D. Parameter

E. Extention

 

21. Protokol VoIP yang digunakan untuk instalasi, modifikasi, dan terminasi sesi komunikasi VoIP adalah...

A. Media Gateway Control Protocol (MGCP)

B. Megaco/H.248

C. Session Initiation Protokol (SIP)

D. H.323

E. Real-Time Transport Protokol (RTP)

 

22.  Perhatikan Pernyataan di bawah ini!

 (1) Application Layer

 (2) Control Layer

 (3) Signalling Gateway Layer

 (4) Transport Layer

 (5) Transport Plan Layer

Dari pernyataan di atas, yang termasuk Arsitektur Layer adalah...

A. (1), (2), dan (3)

B. (1), (3), dan (4)

C. (2), (3), dan (4)

D. (1), (2), dan (4)

E. (2), (3), dan (5)

 

23. Perintah yang dapat digunakan dalamp SIP untuk mengumpulkan sejumlah informasi tentang kemampuan sebuah server adalah...
A. Register                 
B. Info                     

C. Acknowledgement
D. Option
E. Bye

 

24. Suatu ukuran yang harus diberikan kepada sebuah command adalah ...

A. priority   

B. extensions

C. Parameter

D. Context

E. Dial plan

 

25. Perintah atau urutan yang biasanya berupa angka integer adalah ...

A. priority   

B. extensions

C. Parameter

D. Context

E. Dial plan

 

26. Aplikasi yang melakukan penerapan pada SIP yaitu ...

A. Voice over Internet protocol (VoIP)

B. FTP

C. SQL

D. RTP

E. MGCP

 

27. Untuk mengundang pengguna untuk mengundang pengguna untuk melakukan panggilan adalah fungsi perintah…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. CANCEL

E. OPTION

 

28. Untuk  memfasilitasi pertukaran pesan pada perintah INVITE adalah fungsi perintah…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. CANCEL

E. OPTION

 

29. Perintah untuk mengumpulkan sejumlah informasi tentang kemampuan sebuah server adalah fungsi perintah…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. CANCEL

E. OPTION

 

30. Perintah untuk menghentikan permintaan adalah fungsi perintah…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. CANCEL

E. OPTION

 

31. Perintah untuk menghentikan hubungan antar pengguna adalah fungsi perintah…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. CANCEL

E. OPTION

 

32. Perintah untuk meregister lokasi pengguna saat ini adalah fungsi dari…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. Register

E. OPTION

 

33. Perintah yang digunakan pada pertengahan sesi signaling adalah fungsi dari…

A. INVITE

B. ACK acknowledgement

C. BYE

D. CANCEL

E. INFO

 

34.  MGC adalah singkatan dari ...

A. Media Gateway Control                             

B. Megaco Gateway Controller                     

C. Media Gateway Command

D. Megaco Gateway Command

E. Media Gateway Controller

 

35. Sebuah Fitur yang memnugkinkan seseorang pelanggan untuk menikmati sistem pbx virtual dan fitur-fitur lainnya adalah ...

A. abbreviated dialing

B. call forwarding

C. call waiting

D. centrex

E. conference call

 

36.  IP Transport domain berfungsi sebagai ...

A. Trunk gateway

B. border gateway

C. acces gateway

D. transport pada layer ip

E. MTA

 

37. Softswitch memiliki beberapa layanan aplikasi sebagai berikut, kecuali ...

A. call control dan signaling panel

B. service/application panel

C. transport plane

D. conference call

E. management plane

 

38. Beberapa keuntungan dalam menggunakan software softswitch, yaitu sebagai berikut kecuali ...

A. Mengaktifkan dan mempercepat layanan Next Generation Network (NGN)

B. Meningkatkan fleksibilitas jaringan dan meynediakan dukungan untuk aplikasi platform

    tunggal

C. menyederhanakan upgrade infrastruktur dengan terbuka

D. menyediakan operator dengan berbagai pilihan

E. koneksi jaringan lemah

 

39. Suatu cara untuk mekanisme yang diterapkan, baik terhadap hardware, software atau suatu sistem dengan tujuan melindungi disebut ...

A. hacking                                                 

B. cracking                                       

C. attacking                   

D. virus

E. firewall

 

40. Dalam melakukan persiapan fungsi sistem, hendaknya disiapkan pengamanan dalam berbagai bentuk sebagai berikut, kecuali ...

A. merapikan wiring ruangan

B. memberikan soft security berupa sistem firewall

C. merencanakan maintenance

D. mengabaikan keamanan

E. menyaipkan backup sistem

Tidak ada komentar untuk "40+ Soal dan Jawaban Teknologi Layanan Jaringan | Kelas 12 TKJ"